Tentang Proyek

Project ini menghadirkan desain interior modern yang fungsional dan elegan.

  • Dapur dirancang dengan dua konsep berbeda: nuansa putih klasik yang bersih dan timeless, serta nuansa hitam modern dengan aksen backsplash mozaik berkilau yang menambah kesan mewah.
  • Ruang keluarga tampil kontemporer dengan wallpaper bermotif geometris sebagai focal point, dilengkapi rak gantung dan meja TV minimalis.
  • Kamar tidur menghadirkan kenyamanan melalui perpaduan wallpaper motif floral klasik dan warna netral yang hangat, dilengkapi furnitur sederhana namun fungsional.

Dengan pemilihan material berkualitas, tata ruang yang efektif, dan sentuhan desain yang modern, hunian ini tercipta sebagai tempat tinggal yang tidak hanya indah dipandang tetapi juga nyaman untuk ditempati.

Detail Project

Nama Klien

Bapak Ponco

Jenis Proyek

Interior & Furniture

Lokasi

Pulogadung

Tahun Proyek

2017

Scroll to Top